Low Carb Fu Yung Hai

Bahan Membuat Low Carb Fu Yung Hai

  1. You need of bahan telur.
  2. You need 4 butir of telur kecil.
  3. It's 1-2 batang of daun bawang, iris tipis.
  4. It's 5 of udang besar, kupas, kucuri lemon, potong kecil2, oseng / goreng bentar.
  5. You need 1 sdt of garam himalaya, aku pake kaldu bubuk 😂.
  6. It's 1 sdm of penuh tepung keto.
  7. Prepare of Minyak kelapa agak banyak biar telurnya "kribo" 🙊.
  8. Prepare of bahan saus.
  9. Prepare 1 of bawang bombay kecil, iris tipis.
  10. You need 5 of bawang putih, cincang halus.
  11. Prepare 1 buah of wortel, potong kotak.
  12. You need 1 buah of tomat besar + 4 tomat kecil, iris silang (+) bawahnya, rebus sebentar, kupas kulitnya.
  13. You need 1 sdm of Organic Coconut Aminos @dapoerummuhana.
  14. Prepare of Air.
  15. Prepare of Kaldu bubuk / garam.
  16. It's of Stevia / Lakanto secukupnya kalau dirasa mau tambah manisnya.

Langkah Memasak Low Carb Fu Yung Hai

  1. Cara memasak telur: 1. Panaskan minyak kelapa di api keciiiil saja 2. Kocok semua bahan,, gapapa kalau ada sisa tepung keto yg menggumpal kecil2 3. Setelah minyak panas benar, masak telur, jangan dibolak balik ya, cukup sekali aja pas bawahnya kecoklatan 4. Tiriskan.
  2. Cara membuat saus: 1. Tumis bawang bombay dan baaang putih, sampai kecoklatan, masukkan tomat.. biarkan tomat sampai agak kering, hancurkan pelan2 dengan spatula 2. Masukkan wortel, aduk.. setelah wortel setengah matang, masukkan air 3. Tambahkan bumbu lainnya, sesuaikan dengan selera masing2 ya.
  3. Tuang saus diatas telur... 🤤🤤🤤 selamat mencoba 🌹.

Get Latest Recipe : HOME